Tue, 26/04/2016 - 16:10

Semua orang tahu air sangat penting bagi tubuh kita, namun kebanyakan orang mengabaikannya. Menurut Susan Kleiner, Ph. D, seorang ahli nutrisi dan pengarang buku Power Eating, lebih dari 1/3 dari penduduk Amerika menderita dehidrasi berat. Sebuah studi dari Centre for Human Nutrition di University of Sheffield menemukan bahwa para wanita yang cukup minum air ternyata resiko kanker payudaranya berkurang 79%. Dan terutama bagi para siswa / mahasiswa, penting disadari bahwa dehidrasi hanya 2% saja cukup untuk mengurangi ingatan jangka pendek, kemampuan berhitung dan kemampuan visual, menurut Archives of Environmental Health. Kecukupan air memang adalah “liquid asset” yang penting setiap saat! Disadur dari Vegetarian Times. 

 

Air Mineral FLOW mendukung gaya hidup sehat.

Good life begins with FLOW.